Minggu, 23 November 2014

Cara Mengatasi Kulit Muka Berminyak

Cara mengatasi kulit berminyak - Kulit berminyak banyak dimiliki setiap orang khususnya dari remaja sampai ke orang dewasa pasti memiliki kulit berminyak. Perlu kita ketahui bahwa kulit berminyak banyak memberikan efek daripada kulit kering. Dari situlah akan munculnya komeda serta jerawat pada kulit wajah anda.

Cara Mengatasi Kulit Muka Berminyak


Masalah pada kulit wajah ini juga beraneka ragam, dari mulai masalah kulit kering, berjerawat, berminyak, sampai kulit yang terlihat kusan dan tampak tidak bersih. Pasti ada penyebabnya mengapa kulit kita berminyak. Baca juga Penyebab kulit muka berminyak.
Untuk cara mengatasinya agar kulit anda tidak berminyak atau mengurangi minyak yang berlebihan pada wajah anda. Berikut cara mengatasi kulit muka berminyak :

- Pisang, susu, madu
Jelas sekali pisang, susu, dan madu sangat banyak manfaatnya bagi tubuh khususnya untuk kulit. Buah pisang ini sangat efektif untuk mengatasi kulit berminyak, bahkan mengatasi timbulnya jerawat, dan pori-pori membesar. Caranya cukup mudah yaitu lumatkan pisang, campurkan dengan susu dan madu, lalu gunakan sebagai masker seperti memakai krim muka kurang lebih setengah jam. Lalu bersihkan denga air hangat dan bilas dengan air dingin. Lakukan cara ini selama 2 minggu agar tampil terlihat bersih.

- Jeruk Nipis
Jeruk nipis juga mengatasi kulit berminyak. Caranya cukup mudah yaitu dengan menggosokan kulit wajah dengan daging jeruk nipis secara merata dan keseluruh daerah muka anda. Tunggu kurang lebih setengah jam, lalu bilas wajah anda dengan air. Lakukan cara ini secara rutin sampai terlihat perbedaannya.

- Daun seledri
Tidak diragukan lagi ternyata daun seledri bermanfaat untuk mengatasi kulit muka berminyak. Anda tinggal potong kecil-kecil daun seledri dan masukkan ke dalam air mendidih seperti memasak mie. Kemudian dinginkan setelah sampai panas, ketika cukup hangat, cuci wajah anda dengan air daun seledri yang tadi dipasak. Setelah cuci wajah anda lalu biarkan mengering di wajah anda dan proses terakhir bilas dengan air. Lakukan cara ini secara rutin.

- Mentimun
Pasti sudah tidak asing lagi denga mentimun, karena banyak yang sering menggunakan mentimu  agar wajah tetap bersih dan tidak berminyak. Mentimun juga dapat menyegarkan mata anda, untuk mengatasi kulit berminyak. Anda cukup blender mentimun dan oleskan sampai seperti masker kurang lebih setengah jam. Setelah itu bilas dengan air. Lakukan cara ini secara rutin.

- Air garam
Ternyata air garam selain untuk mengobati sakit gigi, bisa juga mengatasi kulit berminyak. Caranya cuci muka dengan air hangat yang telah dicampurkan garam. Proses inilah minyak tidak akan muncul lagi karena garam yang sangat kuat. Lakukan cara ini secara rutin agar efeknya lebih terasa.

- Rutin Mencuci Muka
Inilah proses terakhir anda hanya rutin mencuci muka saat mau tidur atau menggunakan sabun cuci muka untuk mengatasi kulit berminyak. Ingat cara inilah yang dapat mempegaruhi kulit anda berminyak, jika anda malas mencuci muka pada saat mulai aktivitas atau pun saat mau tidur. Maka pasti muka anda akan selalu berminyak, bahkan minyak yang berlebih.

Itulah cara mengatasi kulit muka berminyak. Semoga cara ini berhasil dan bermanfaat untuk pembaca. Budayakan membaca.

Kata kunci artikel :
Cara mengatasi kulit muka berminyak, mengatasi muka berminyak, mengatasi kulit muka berminyak, cara mengatasi muka berminyak.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar